
Wonogiri, //buserindonesia.id || Jumpa Bhakti Gembira (Jumbara ) PMR Kabupaten Wonogiri tahun 2023 di gelar di Desa Made ,Kecamatan Slogohimo ,Wonogiri pada hari jum’at ( 27/10/2023 ) sampai hari sabtu ( 29/10/2023 )
Upacara pembukaan pada hari jum’at ( 27/10/2023 ) pukul 09.00 WIB . Upacara pembukaan Jumpa Bhakti Gembira ( Jumbara ) 2023 di hadiri oleh Kepala Palang Merah Indonesia (PMI ) Povinsi Jawatengah Sarwa (mewakilkan) , Kepala PMI Solo Budi, Kepala PMI Kabupaten Wonogiri dr. Dwi Handoyo , Segenap Forkompincam ,Kecamatan Slogohimo ,Wonogiri , 69 (enam pulug sembilan ) kontingen peserta Jumbara dan, sejumlah 30 (tigapuluh )koordinator dari unsur lapisan relawan kabupaten Wonogiri.

Kegiyatan Jumpa Bhakti Gembira ( jumbara ) di Desa Made ,Kecamatan Slogohimo , menurut jadwal tersusun oleh panitia , kegiyatan itu berlangsung selama tiga hari , di mulai pada hari jum’at ( 27/10/2023 ) sampai pada hari minggu ( 29/10/2023 .
Haris Afandi , salah satu panitia kegiyatan Jumpa Bhakti Gembira (jumbara ) menuturkan pada “buserindonesia wonogiri” , ia menyampaikan beberapa susunan acara kegiyatan yang bakal di rampungkan selama tiga hari , kata Haris Afandi.
Penuturan selanjutnya di sampaikan oleh Kepala Markas Palang Merah Indonesia (PMI )wonogiri , Suwarjo menjelaskan , kegiyatan Jumpa Bhakti Gembira (jumbara ) ini di susun beberapa bulan yang lalu , menyoali tentang lokasi di adakanya Jumbara tahun 2023 . Saya berpendapat , bahwa di tahun -tahun yang lalu , jumbara di gelar secara terus menerus di wilayah wonogiri bagian barat .Maka jumbara di tahun 2023 ini saya memilih dan memutuskan di wilayah wonogiri timur.
Baca juga : Polres Wonogiri Tetapkan Ayah Tiri Tersangka Cabul di Batuwarno
Hingga akhirnya terealisasi dan sepakat bersama di putuskan di Desa Made ,Kecamatan Slogohimo ,Wonogiri.
Jumpa Bhakti Gembira ( jumbara )tahun 2023 terinci sesuai jadwal ada 16 ( enam belas )kegiyatan yaitu, Jupa ada 3 (tiga) kegiyatan, Bhakti ada 8 (delapan )kegiyatan dan Gembira ada 5 (lima ) kegiyatan . Jelas Suwarjo Kepala Markas Palang Merah Indonesia (PMI )wonogiri.
Adapun beberapa kegiyatan yang di ikuti oleh 69 (enam puluh sembilan ) kontingen yang terdiri dari 21 (dua puluh satu) Wira Sekolah Lanjutan Tingkat Atas ( SLTA ) dan 48 ( empat puluh delapan ) Madya Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP )
Salah satu pembina PMR Kabupaten Wonogiri , Gigih, juga menjelaskan , Jumpa Bhakti Gembira merupakan ajang pembinaan pengembangan PMR cerdas , kreatif dan ber karakter , dengan materi -materi Kepalang Merahan yang bersifat kemanusiaan, imbuh gigih.
Dari beberapa sumber di himpun “buserindonesia wonogiri” , cintami ,peserta jumbara dari pelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK ) pracimantoro ,wonogiri , bahwa jumbara itu beda dengan jambore . Jumbara itu kegiyatan PMR dengan PMI , sedangkan jambore , kegiyatan untuk pramuka . Cintami menambahkan.
Di gelarnya Jumbara di Desa Made ,Kecamatan Slogohimo ,Wonogiri , sejumlah warga di sekitar lokasi juga bisa ikut menikmati pemberdayaan lewat jualan di lapak yang di sediakan oleh karang taruna , lagi pula juga ada sejumlah 48 ( empat puluh delapan ) rumah laku di sewa ( homestay ) oleh kontingen peserta Jumbara .
Pewarta : nandar suyadi

#selamatpagiindonesia #selamatpagibuserindonesia #buserindonesia.id #buserindonesia #infoterkinibuser #beritabuser #infobuser #infoterkinibuserindonesia #beritaindonesia