
Ngawi, //buserindonesia.id || Sudah sepekan ini ternyata ada atlit kecil Ngawi yang mewakili di Kejuaraan PSHT Provinsi Jawa Timur 2023 pada pekan kemarin selama tiga hari mengikuti kejuaraan, yakni Jumat, Sabtu dan final pada hari Minggu (7,8 dan 9/10/23)
Dia adalah Mirza Danish Al Fatih Prabowo yang masih duduk di kelas 2 SDN Pelem 2 Ngawi yang masih berusia 8 tahun, putra dari Pasangan Hasanah Sigit Prabowo dan Wulan Agustyaningsih Hasanah Sigit Prabowo yang lebih akrab di sapa Sigit ini saat di temui pewarta kami di kediamannya Sabtu (14/10/23) di dusun Kedungrejo desa Klitik Kecamatan Geneng Kabupaten Ngawi menceritakan,

Mirza di didik menjadi atlit sejak usia dini “jadi didikan Mirza sudah dari kecil untuk menjadi atlit beladiri,khususnya di seninya”
Selain di didik di rumah sendiri Mirza juga di didik di Sasana Tunggal Ngawiyat Papungan kecamatan Pitu dengan di latih oleh pelatih mas Irvan.
Baca juga : Peringatan Maulid Nabi Muhammat SAW 1445 H, SMAN 3 Pematang Siantar Tanamkan Cinta dan Kasih
“Alhamdulillah walau masih kelas 2 SD,Mirza sudah berani tampil dan mempunyai mental atlit yang tak gentar dengan lawan yang lebih besar ” ungkapnya bangga ,karena di Kejuaraan PSHT Provinsi Jawa Timur 2023 di ikuti dari berbagai kota yang ada di Jawa Timur dan tentunya pesertanya ratusan, dan Mirza masuk ke 3 besar, yang nota bene umur mereka lebih dewasa dari Mirza.
“Ini hanya awal dari perjuangan bocah ndeso yang bermimpi untuk berprestasi di kancah Nasional” pungkas Sigit sambil menunjukkan prestasi anaknya.
Pewarta : A.WHar

#selamatpagiindonesia #selamatpagibuserindonesia #buserindonesia.id #buserindonesia #infoterkinibuser #beritabuser #infobuser #infoterkinibuserindonesia #beritaindonesia
Absen buser indonesia
Hidup harusnya dipenuhi oleh rasa syukur, karena masih diberikan matahari pagi.
Selam to Buser Indonesia
Sijunjung sum bar,salaam satu pena
Harumkan nama bangsa , pertahankan prestasimu .
Mantap,kecil kecil caberawit